Manajer Penjualan

Yayasan Tadika Puri

Boleh Dirunding
Hibrid - Jakarta Selatan3 - 5 Tahun PengalamanSarjana MudaKontrak
Kongsi

Keterangan Kerja

Kualifikasi :

-Pendidikan minimal S1 di bidang pendidikan, pemasaran, atau bidang terkait lainnya.

-Umur 30 - 45 tahun

-Memiliki pengalaman di bidang penjualan/pemasaran pendidikan minimal 3 tahun.

-Memiliki keterampilan komunikasi dan negosiasi yang baik.

-Memiliki kemampuan analisis dan problem solving yang baik.

-Memiliki kemampuan bekerja secara mandiri dan tim.

-Memahami teknik pemasaran online

-Memiliki keterampilan komunikasi dan presentasi yang baik.

-Komunikatif, Inisiatif dan kreatif

-Diutamakan memiliki link dan networking yang luas

-Bisa bekerja dibawah tekanan

-Berorientasi target


Tanggung Jawab :

-Menjalankan pemasaran dan penjualan produk dan jasa pendidikan kepada sekolah-

sekolah, Universitas dan Sekolah Tinggi di wilayah Jakarta dan sekitarnya.

-Membangun dan mempertahankan hubungan baik dengan sekolah-sekolah,

Universitas dan Sekolah Tinggi

-Mencapai target penjualan yang ditetapkan.

-Menyusun Rencana Promosi

-Merancang Konsep & Distribusi Campaign

-Membuat laporan aktivitas & analisa pemasaran & penjualan

Manajemen Hubungan PelangganBerbicara di depan umumKemampuan presentasiKeterampilan AnalitikManajemen PenjualanKemampuan berkomunikasiKerja Tim
Preview

sulistyaningsih yayuk

HR ManajerYayasan Tadika Puri

Balas Hari Ini 0 Kali

Tempat Bertugas

5, Yayasan Tadika PuriJl. H. Nawi Raya No.5, RT.1/RW.2, Gandaria Sel., Kec. Cilandak, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12420, Indonesia

Disiarkan pada 06 November 2025

Laporkan

Peringatan Keselamatan Bossjob

Jika jawatan memerlukan anda bekerja di luar negara, sila berhati-hati dan berhati-hati dengan penipuan.

Jika anda menemui majikan yang mempunyai tindakan berikut semasa pencarian kerja anda, sila laporkan segera

  • menahan ID anda,
  • menghendaki anda memberikan jaminan atau mengumpulkan sesuatu,
  • memaksa anda untuk melabur atau mengumpul dana,
  • mengumpul faedah haram,
  • atau situasi haram yang lain.
Tips
×

Some of our features may not work properly on your device.

If you are using a mobile device, please use a desktop browser to access our website.

Or use our app: Download App